Selasa, 28 Mei 2019

Soal Fisika1

Gambar berikut adalah hasil pengukuran sebuah benda yang diukur dengan menggunakan dua jangka sorong.

Volume benda dari hasil pengukuran diatas adalah….
555 cm3
554,4 cm3
554,3 cm3
555 cm3
554 cm3

Sebuah partikel P mula-mula berada di titik A (2,0) m lalu bergerak ke titik B (1,4) m dan ke titik C ( 8,6 ). Besar perpindahan total partikel P terhadap titik koordinat (0,0) m adalah ….
8,0 m
10,0 m
11,2 m
14,0 m
16,0 m

Pada lintasan yang lurus dan  panjang 2 buah sepeda di kayuh ke arah yang sama. Sepeda A mulai dari titik S bergerak dari keadaan diam dengan percepatan tetap 2 m.s-2. Sepeda B melintasi titik S dalam waktu yang bersamaan dengan sepeda A, namun dengan kecepatan tetap 8 m.s-1. Setelah bergerak selama 10 s sejak melintasi titik S, jarak antara sepeda A dan B adalah ….
180 m
100 m
80 m
20 m
10 m

Dua buah bola identik A dan B dilemparkan bersamaan secara horisontal dari sebuah gedung tinggi. Bola A dilempar dengan kecepatan awal vo sedangkan bola B  dilempar dengan kecepatan 0,5 v. Pernyataan berikut berkaitan dengan peristiwa diatas.
Bola A mengalami percepatan lebih kecil
Bola A dan bola B menyentuh tanah secara bersamaan
Bola A menyetuh tanah lebih dulu dari pada bola B
Bola B mencapai tanah pada jarak yang lebih jauh
Pernyataan yang benar adalah....
( 1 ) dan ( 2 )
( 1 ) dan ( 3 )
( 2 ) dan ( 3 )
( 2 ) dan ( 4 )
( 3 ) dan ( 4 )

Jika sebuah benda bergerak secara beraturan dalam lintasan melingkar, maka
Percepatan radialnya tidak nol
Percepatan sudutnya tidak nol
Jari jari lintasannya tetap
Arah dan besar kecepatnya tetap
Pernyataan yang benar adalah....
( 1 ) dan ( 2 )
( 1 ) dan ( 3 )
( 2 ) dan ( 3 )
( 2 ) dan ( 4 )
( 3 ) dan ( 4 )

Massa A = 4 kg, massa B = 6 kg dihubungkan dengan tali dan ditarik gaya F = 40 N ke kanan dengan sudut 37o terhadap arah horizontal!


Jika koefisien gesekan kinetis kedua massa dengan lantai 0,1 (g = 10 m.s-2) maka besar percepatan benda adalah ….
4,10 m s-2
3,24 m s-2
2,44 m s-2
0,6 m s-2
0,5 m s-2

Dua planet A dan B mengorbit matahari. Perbandingan antara jarak planet A dan B ke matahari RA : RB = 1 : 4. Apabila periode planet A mengelilingi matahari adalah 88 hari maka periode planet B adalah…
500 hari
704 hari
724 hari
825 hari
850 hari

Dari puncak gedung setinggi 25 m, bola yang massanya 1 kg ditendang mendatar dengan kecepatan 10 m.s-1.











Energi kinetik bola pada ketinggian 5 m di atas tanah adalah… . (g = 10 m.s-2)
50 J
100 J
150 J
200 J
250 J

Tabel berikut merupakan hasil percobaan dari balok yang yang dari keadaan diam ditarik dengan gaya F membentuk sudut tertentu terhadap arah horinsotal

No m (kg) F (N)  (o) t (s)
1 1 5 60 10
2 2 5 37 10
3 1 6 53 5
4 2 4 37 10
5 2 5 53 12

Yang menghasilkan usaha terbesar adalah pada data nomor...
1
2
3
4
5

Dua buah benda bermassa sama bergerak pada satu garis lurus dengan arah yang sama seperti pada gambar!







Jika kecepatan benda (2) setelah tumbukan ke kanan dengan laju 10 m.s-1, maka besar kecepatan benda (1) setelah tumbukan adalah ....
8 m.s-1
10 m.s-1
14 m.s-1
16 m.s-1
18 m.s-1











Beberapa buah pegas identik disusun secara berbeda seperti pada gambar di bawah.

Berdasarkan gambar konstanta susunan pegas yang terkecil dan terbesar adalah ….
( 1 ) dan ( 2 )
( 1 ) dan ( 3 )
( 2 ) dan ( 3 )
( 2 ) dan ( 4 )
( 3 ) dan ( 4 )

Perhatikan gambar bangun berikut ini









letak titik berat bidang homogen yang diarsir terhadap sumbu x adalah .....
4,0 cm
3,5 cm
3,0 cm
2,5 cm
2,0 cm

Sebuah tangga dengan panjang 5 m dan memiliki berat 100 N. Tangga bersandar pada dinding tembok vertikal dan membentuk sudut 530 terhadap lantai seperti gambar.

Jika dinding dianggap licin dan koefisien gesek antara lantai dan tangga adalah 0,5, maka jarak terjauh seorang dengan berat 500 N bisa memanjat tangga tepat sebelum tangga tergelincir adalah....
1,00 m
1,50 m
1,75 m
2,60 m
2,80 m

Batang homogen panjangnya masing-masing 6 m dengan massa 4 kg diletakkan seperti pada gambar!






Bila batang diputar dengan kecepatan sudut 6 rad/s melalui titik 0. Maka energi kinetik batang tersebut adalah ....
36 J
102 J
288 J
364 J
612 J

Sebuah cakram ringan bermassa m berjari-jari R berputar pada porosnya (I = ½mr2) dengan kelajuan sudut . Tiba-tiba sebuah partikel (I = mr2) plastisin bermassa sama dengan cakram diletakkan secara pelan dan menempel tepat pada posisi ½R.
     

Kelajuan sudut sistem cakram-plastisin adalah...
3 
2

½ 
2/3 






Balok kayu terapung di atas permukaan cairan dari dua cairan yang berbeda yakni bensin (bensin = 700 kg m-3) dan air (air = 1000 kg m-3) seperti pada gambar di bawah.

   

Massa jenis balok adalah ….
190 kg m-3
300 kg m-3
350 kg m-3
610 kg m-3
700 kg m-3

Batu es bermassa 400 gram bersuhu -10 oC dipanaskan dengan proses seperti ditunjukkan oleh grafik hubungan antara jumlah kalor (Q) dan suhu (t) di bawah.

Jika kalor jenis es = 0,5 kal.gram-1.0C-1, kalor jenis air = 1 kal.gram-1.0C-1 dan kalor lebur es 80 kal/gram, berapakah kalor total untuk mengubah batu es menjadi uap seluruhnya?
2 kkal
32 kkal
40 kkal
72 kkal
74 kkal






Perhatikan tabel dibawah ini!

No Benda Kalor Jenis  (J/kg.K)
1 Alumunium 900
2 Tembaga 390
3 Kaca 840
4 Besi 450

Bila keempat benda di atas dipanaskan dengan pemanas identik dalam waktu yang sama, maka urutan panas benda mulai dari yang lebih panas ke kurang panas adalah ….
1-2-3-4
1-3-4-2
2-4-3-1
2-1-3-4
3-1-2-4

Suatu gas ideal mula-mula tekanannya 1 x 105 Pa  dan volume 0,2 m3 menyusut pada tekanan tetap hingga volumenya menjadi 0,1 m3 kemudian tekanan gas diperbesar hingga 3 x 105 Pa pada volume tetap. Selanjutnya gas dikembalikan ke keadaan semula dengan suhu dipertahankan tetap. Grafik P-V yang menggambarkan keadaan tersebut adalah… .

     

     







     

 



Perhatikan grafik P – V untuk Mesin Carnot seperti gambar. 

Berdasarkan grafik di atas, agar efisiensi mesin carnot naik 10%, maka   ….
T1 diturunkan 100 oC
T1 dinaikkan 175 oC
T2 dinaikkan 100 oC
T2 dinaikkan 175 oC
T1 dan T2 dinaikkan 175 oC

Gambar dibawah ini menyatakan perambatan gelombang tali.


Jika AB sama dengan 30 cm dan periode gelombang 2 sekon, maka persamaan gelombangnya adalah ....
Y = 0,5 sin 2π (t – 12,5x)
Y = 0,5 sin π (t – 12,5x)
Y = 0,5 sin 2π (0,5t – 5x)
Y = 0,5 sin 2π (t – 0,25x)
Y = 0,5 sin 2π (t – 1,25x)

Suatu gelombang stasioner mempunyai persamaan:   (y dan x dalam meter dan t dalam waktu). Amplitudo gelombang pada x = 20 cm dan t = 10 sekon adalah… .
2 cm
2 cm
22 cm
4 cm
8 cm

Dua pipa organa terbuka dan tertutup ditiup bersama-sama, menghasilkan bunyi nada atas ketiga pipa organa terbuka beresonansi dengan nada atas kedua pipa organa tertutup. Cepat rambat gelombang bunyi di udara 340 m/s. Jika panjang pipa organa terbuka 60 cm, maka panjang pipa organa tertutup adalah….
70 cm
60 cm
50 cm
45 cm
40 cm

Seorang polisi berpatroli mengendari motor dengan kelajuan 30 m/s sambil membunyikan sirine dengan frekuensi 900 Hz yang berlawanan dengan mobil angkutan umum bergerak dengan kecepatan 14 m/s. Jika cepat rambat bunyi diudara 330 m/s, maka frekuensi bunyi sirine yang didengar pengemudi mobil saat keduanya saling mendekati dan menjauhi adalah….
948 Hz dan 790 Hz
948 Hz dan 860 Hz
860 Hz dan 948 Hz
1032 Hz dan 790 Hz
790 Hz dan 1032 Hz

Detektor P dipasang pada jarak 10 meter dari sumber ledakan mendeteksi bunyi dengan intensitas I dan amplitudo A. Detektor Q yang dipasang pada jarak 100 meter dari sumber ledakan akan mendeteksi bunyi dengan intensitas dan amplitudo sebesar ....
I dan   A
  I  dan   A
  I  dan   A
10 I  dan 100 A
100 I  dan 10 A

Seseorang memiliki mata yang hanya mampu membaca teks pada jarak 40 cm dan hanya dapat melihat benda paling jauh 10 m. Agar ia dapat melihat seperti mata normal, ia harus memakai kacamata yang kekuatannya...
+0,1 dioptri dan +1,5 dioptri
+2,5 dioptri dan -1 dioptri
-2,5 dioptri dan -1 dioptri
+1,5 dioptri dan -0,1 dioptri
+1,5 dioptri dan +0,1 dioptri

Seberkas sinar monokromatik dilewatkan pada kisi dengan 1000 garis tiap cm. Pada layar yang diletakkan 1,2 m dari kisi, jarak antara garis terang pusat dan garis terang ke-3 yang teramati adalah 12 cm. Jika kisi diganti dengan 500 garis tiap cm dan layar digeser menjadi 1,0 m dari kisi, jarak terang pusat dan garis terang ke-3 yang teramati menjadi… .
24 cm
18 cm
10 cm
6 cm
5 cm

Berikut adalah pernyataan tentang bahaya radiasi gelombang elektromagnetik
Sinar gamma dapat menyebabkan kerusakan sel/jaringan hidup manusia
Sinar X dapat menyebabkan kemandulan
Sinar ultraviolet dapat menyebabkan katarak mata,
Radiasi HP dapat merusak sistem kekebalan tubuh,
Pernyataan yang benar berkaitan dengan jenis dan sumber gelombang elektromganetik adalah....
1 dan 2
1 dan 3
1 dan 4
2 dan 3
3 dan 4




Dua buah muatan QA dan QB terpisah pada jarak 3 cm saling tolak-menolak dengan gaya 0,8 N. Jika QB  = 2QA maka besar  muatan masing-masing adalah… .(k = 9 x 109 N m2 C− 2)
QA = 10 nC dan QB = 20 nC
QA = 20 nC dan QB = 40 nC
QA = 100 nC dan QB = 200 nC
QA = 200 nC dan QB = 400 nC
QA = 400 nC dan QB = 200 nC

Perhatikan grafik hubungan beda potensial (∆V) terhadap muatan (Q) dari sebuah kapasitor keping sejajar berikut ini.












Jika jarak antar keping 8,85 cm dan Ԑo = 8,85.10-12 C²/Nm² maka luas keping kapasitor tersebut adalah....
0,5   x 10-2 m2
2,5   x 10-2 m2
4,0   x 10-2 m2
12,0 x 10-2 m2
16,0 x 10-2 m2

Perhatikan rangkaian seperti gambar  di bawah!








Tegangan jepit antara titik A dan titik D adalah… .
12 volt
6 volt
4 volt
2 volt
1 volt





Perhatikan gambar di bawah ini!



Jari-jari lingkaran A = 5 cm dan jari-jari lingkaran A = 3 cm. Jika induksi magnetik di P = 8 x 10-6 T , besar arus listrik pada kawat B adalah ....(sudut P sebesar 90o)
1,5 A
1,0 A
0,8 A
0,6 A
0,5 A


Bila i1 = i3 = 5A dan I2 = 2A, maka besar gaya Lorentz per satuan panjang pada kawat yang berarus i2 adalah....







1,4 x 10-5 Nm-1
2,8 x 10-5 Nm-1
4,0 x 10-5 Nm-1
1,0 x 10-4 Nm-1
1,4 x 10-4 Nm-1

Faktor-faktor yang menyebabkan daya pada kumparan skunder lebih kecil dari daya kumparan primer adalah:
jumlah lilitan primer lebih banyak dari lilitan skunder
terjadinya arus pusar di dalam inti transformator
tegangan primer lebih besar dari tegangan skunder
hambatan kawat pada kumparan primer dan skunder
Faktor-faktor yang benar adalah… .
(1) dan (2)
(1) dan (3)
(2) dan (3)
(2) dan (4)
(3) dan (4)

Rangkaian seri RLC, dengan masing-masing R = 30 Ω , L = 0,6 H, dan C = 500 μF dipasang pada sumber tegangan bolak-balik dengan V = (200.sin100t) volt seperti gambar.


Diagram fasor tegangan dan arus yang tepat untuk rangkaian tersebut adalah… .




































Grafik menyatakan hubungan intensitas gelombang (I) terhadap panjang gelombang pada temperatur yang berbeda, pada saat intensitas maksimum (λm) dari radiasi suatu benda hitam sempurna.

 

Dari grafik tersebut dapat di simpulkan…
makin tinggi suhu benda, intensitas radiasi naik dengan panjang gelombang maksimum radiasi yang dipancarkan semakin besar
makin tinggi suhu benda, panjang gelombang pada intensitas maksimum akan bergeser ke panjang yang lebih pendek
makin tinggi suhu benda, panjang gelombang pada intensitas maksimum akan bergeser ke panjang yang lebih besar
pada intensitas maksimum panjang gelombang meningkat, suhu yang dipancarkan makin rendah
pada intensitas maksimum panjang gelombang meningkat, suhu yang dipancarkan makin tinggi

Perhatikan gambar radiasi panas berikut:

               
                 Gambar (1)                                                 Gambar (2)


               
                 Gambar (3)                                                 Gambar (4)
Urutan proses terjadinya pemanasan global yang benar adalah … .
1, 2, 3, 4
2, 3, 4, 1
1, 4, 2, 3
3, 4, 1, 2
4, 2, 3, 1

Balok dalam keadaan diam panjangnya 2 meter. Panjang balok menurut pengamat yang bergerak terhadap balok dengan kecepatan 0,8 c (c = laju cahaya) adalah ....
0,7 m
1,2 m
1,3 m
1,6 m
2,0 m

Massa inti atom triton ( (_1^3)H) adalah 3,0160 sma, sedangkan massa proton 1,0078 sma dan massa netron 1,0087 sma. Jika 1 sma setara dengan 931 MeV maka energi ikat inti atom triton adalah....
8,0356 MeV
8,5652 MeV
9,0356 MeV
9,6552MeV
9,8665 MeV

Peluruhan massa zat radioaktif X memenuhi grafik massa (m) terhadap waktu (t).seperti dinyatakan dalam grafik di bawah.













Berdasarkan grafik di atas massa zat radioaktif X setelah selama 15 sekon adalah …
62,500 gram
31,250 gram
  6,250 gram
  3,250 gram
  3,125 gram


Tidak ada komentar:

Posting Komentar